Minggu, 16 November 2014

ClearOs

ClearOS (sebelumnya bernama ClarkConnect) adalah Distro Linux, berbasis pada CentOS (Red Hat Enterprise Linux (RHEL) versi komunitas), didesain khusus untuk digunakan sebagai gateway jaringan dan server jaringan dengan antarmuka berbasis web. ClearOS di desain sebagai alternatif dari Windows SBS. ClearOS diterbitkan pada tahun 2009 dari dasar ClarkConnect oleh timClearFoundation. ClearOS 5.1, pertama kalinya menghapuskan pembatasan pada fitur email,DMZ, dan MultiWAN yang sebelumnya ada pada ClarkConnect.

Fitur - Fitur :
  • Stateful Firewall (iptables), Jaringan dan Keamanan
  • Intrusion Detection and Prevention System (SNORT)
  • Virtual Private Networking (PPTPIPSecOpenVPN)
  • Web Proxy, dengan Content Filtering dan Antivirus (SquidDansGuardian)
  • E-mail Services (Webmail, PostfixSMTPPOP3/s, IMAP/s)
  • Groupware (Kolab)
  • Database dan Web Server (LAMP)
  • File and Print Services (Samba and CUPS)
  • Flexshares (CIFSHTTP/S, FTP/S, dan SMTP)
  • MultiWAN (Internet fault tolerant design)
  • Pelaporan dan statistik (MRTG)

Penghargaan

Agustus 2009: ClearCenter mendapatkan penghargaan 'Best New Product' di CompTIA Breakaway.
Agustus 2010: ClearCenter sekali lagi mendapatkan penghargaan 'Best New Product' di CompTIA Breakaway.
Komunitas ClearOs di Indonesia
Komunitas pengguna ClearOS Indonesia http://clearos.or.id/
Image For ClearOs :



Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/ClearOS
http://www.linux-mag.com/id/7662/
http://ostatic.com/clearos
http://distrowatch.com/table.php?distribution=clearos

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Copyright © 2014 Neynn Theme by Neynn
Sky Schemer (Sport Team)
Go Wild Fisher !!!